Daftar Jurnal Terakreditasi DIKTI – LIPI Update Juli 2015

Peran Perguruan Tinggi dituntut untuk mempublikasikan hasil karya ilmiah yang dihasilkan melalui riset sebagai salah satu pilar tridarma perguruan tinggi.

Pentingnya publikasi ilmiah telah diisyaratkan dalam peningkatan peringkat universitas, sehingga dibutuhkan sarana publikasi ilmiah yang tidak hanya dapat menampung publikasi riset, tetapi juga memiliki tingkat kepercayaan publik yang tinggi terhadap hasil karya ilmiah yang dipublikasikan.

Untuk itulah Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan melalui Dirjen Pendidikan Tinggi telah mensyaratkan pengakuan terhadap jurnal yang berkualitas dengan jalan memberikan peringkat status terakreditasi nasional.

Daftar Jurnal terakreditasi DIkti-LIPI Juli 2015

admin

Situs resmi Jurusan Teknik Radiodiagnostik dan Radioterapi Poltekkes Kemenkes Semarang

Mungkin Anda juga menyukai