Mendali Emas !!! Faradillah Mahmud dari Prodi Teknologi Radiologi Pencitraan Program Sarjana Terapan berhasil meraih Medali Emas.

Selamat untuk para juara Lomba Kejuaraan Silat Nasional XXVII Silat Perisai Diri Antar Perguruan Tinggi! πŸ†πŸ₯‡πŸ₯ˆπŸ₯‰

  1. Faradillah Mahmud dari Prodi Teknologi Radiologi Pencitraan Program Sarjana Terapan berhasil meraih Medali Emas pada Kategori Solo Kreatif Putri dan juga Medali Perak pada Kategori Serang Hindar Kelas A Putri. Bravo Faradillah! πŸ‘πŸ‘
  2. Muhammad Wafa Taftazani dari D3 TLM menunjukkan kemampuannya dengan memenangkan Medali Perak pada Kategori Solospel Kombinasi Kelas A Putra. Selamat Muhammad Wafa! πŸ₯ˆπŸ‘
  3. Ageng Setyo Legowo dari D4 Kesling juga memberikan penampilan yang gemilang dengan meraih Medali Perunggu pada Kategori Tanding Kelas G Putra. Hebat Ageng Setyo! πŸ₯‰πŸ’ͺ

Prestasi kalian merupakan bukti kecemerlangan dan kerja keras dalam dunia silat. Semoga pencapaian ini menjadi inspirasi bagi seluruh mahasiswa dan membawa nama baik Poltekkes Kemenkes Semarang. Tetap semangat dan terus berkarya! πŸŽ‰πŸŽ‰ #PrestasiPoltekkes #KejuaraanSilatNasional #PerisaiDiri #PerguruanTinggi

admin

Situs resmi Jurusan Teknik Radiodiagnostik dan Radioterapi Poltekkes Kemenkes Semarang

Mungkin Anda juga menyukai