The Founders of Radiography

Teman-teman mahasiswa radiografer pasti kenal dengan Wilhelm Conrad Rontgen, ilmuwan penemu sinar-X yang saat ini kalian sedang pelajari. Namun, kenalkah kalian dengan tokoh-tokoh lain yang juga berperan dalam sains teknologi radiografi? 

Bisa disimak pada gambar berikut ini ya, semoga semakin menambah wawasan kalian!

Screen Shot 2022-02-14 at 10.56.39

Sumber: Principles of Radiographic Imaging: An Art and a Science, Sixth Edition

admin

Situs resmi Jurusan Teknik Radiodiagnostik dan Radioterapi Poltekkes Kemenkes Semarang

Mungkin Anda juga menyukai